Total Donasi

Rp16.700

Program IT, Era digital Telah Tiba

Program pelatihan ini dirancang untuk membekali peserta dengan keterampilan pemrograman dan teknologi informasi (IT) yang sesuai dengan kebutuhan industri modern. 

  • Modul Dasar

    Pengantar bahasa pemrograman seperti Python, Java, atau JavaScript.

  • Teknologi Terkini

    Pengenalan teknologi akan disampaikan pada saat Anda memasuki kelas kami.

Program Kuliner.
Masak Semua Yang Kamu Suka

Program pelatihan memasak ini ditujukan untuk individu yang ingin menguasai keterampilan kuliner baik untuk keperluan pribadi, membuka bisnis kuliner, atau berkarier di dunia gastronomi. Peserta akan mempelajari teknik memasak dasar hingga mahir, penyajian makanan, dan manajemen dapur.

Program MICE

ToBe Institute menghadirkan program MICE sebagai bagian dari upaya untuk mendukung pengembangan diri, profesionalisme, dan inovasi dalam berbagai sektor industri. Program ini dirancang untuk menciptakan platform kolaborasi, pembelajaran, dan peluang bisnis melalui penyelenggaraan kegiatan skala nasional maupun internasional.

Benefit Mengikuti Program
ToBe Institute

Pembelajaran Berbasis Praktik

Setiap program dirancang dengan pendekatan hands-on untuk memastikan peserta mendapatkan pengalaman nyata. Kami percaya bahwa belajar sambil praktik adalah kunci untuk menguasai keterampilan baru.

Kurikulum ToBe Institute

dirancang oleh para ahli yang memiliki pengalaman langsung di bidangnya. Dengan materi yang terus diperbarui, peserta kami selalu berada di garis depan perkembangan industri.

Dengan jaringan luas ToBe Institute

peserta mendapatkan akses ke peluang kerja, magang, dan mitra industri terkemuka. Selain itu, program kami dirancang untuk membangun hubungan profesional yang berguna untuk masa depan.

Please login to use this feature.